NEWS

Kanker Serviks

Apakah Anda pernah mendengar tentang kanker serviks?

Di indonesia setiap satu hari diperkirakan ada sekitar 40-45 orang terdiagnosa kanker serviks, dan 1 orang meninggal dikarenakan kanker ini.

Tingginya angka ini dapat disebabkan oleh rendahnya pengetahuan dan kesadaran akan bahaya kanker serviks.


Source: Wellness Associate AdiraInsurance

RELATED TOPICS
NEWS